Selasa, 13 Maret 2012

Perbedaan Organisasi Formal dan Informal

  • Organisasi Formal sekumpulan orang-orang yang bekerja sama untuk menghasilkan satu tujuan bersama, secara sadar dengan hubungan kerja yang rasional, contohnya seperti : Sekolah, Negara, dan lain lain
  •  Organisasi Informal sekumpulan orang-orang yang terlibat dalam satu aktivitas bersama yang tidak di sadari, cntohnya seperti : belajar bersama-sama, camping, gathering bersama teman-teman dan lain sebagainya.